Kendalikan Berbagai Perangkat Penting dalam Bisnis Dengan Internet of Things

iot-development-company

Memudahkan Anda mengontrol dan mengendalikan perangkat-perangkat melalui aplikasi sehingga waktu Anda lebih efektif dan efisien.

iot-development-company

Apa itu IoT (Internet of Things) ?

Internet of Things merupakan inovasi teknologi yang bisa menjadi solusi bisnis anda untuk menghubungkan berbagai perangkat elektronik agar bisa dikontrol dan dikendalikan dari jarak jauh. IoT bisa dibuat dan dikembangkan dengan berbagai fungsi dan manfaat sesuai dengan kebutuhan Anda.

Manfaat menggunakan IoT

Mengapa harus membuat IoT di Techarea?

Integrated all IoT platform

Techarea mengintegrasikan berbagai perangkat IoT mulai dari produk, API, smart gateway, smart cloud, dan juga smart dashboard.

Plug and play ready

Techarea berusaha mengmbangkan produk IoT yang mudah depelajari dan digunakan oleh siapapun.

Working and tested solution

Aplikasi yang bisa mempermudah pelanggan & dibuat dengan profesional bisa meningkatkan brand awareness bisnis anda.

Guaranted technical service

Techarea juga menyediakan layanan teknis yang siap membantu jika terjadi kendala pada produk atau sistem IoT yang kami kembangkan

Industri yang memanfaatkan IoT

Proses Techarea membangun IoT

Analisa kebutuhan

Tahap pertama pengerjaan IoT dimulai dengan melakukan analisa kebutuhan. hal ini dilakukan untuk mengumpulkan data-data yang dibutuhkan dan mengetahui spesifikasi produk yang akan dibuat.

Perancangan

Pada tahap perancangan, kami akan mulai membuat prototype produk yang akan dibuat. setelah proses prototyping selesai kami akan tunjukkan kepada klien untuk aproval.

Pengembangan

Setelah prototype sudah disetujui, selanjutnya akan masuk pada tahap pengembangan. tahap ini diawali dengan development proses oleh programer kami, kemudian dilanjutkan dengan permintaan persetujuan dengan klien.

Testing

Jika tidak ada evaluasi atau revisi dari client, maka akan dilanjutkan ke tahap Beta testing dan kembali meminta persetujuan dengan client.

Delivery

Produk yang sudah selesai dikerjakan akan diberikan kepada klien.

Projek IoT Techarea

thruvision

Thurvision Visitor Counter

Thruvision Visitor Counter adalah alat pindai penghitung pengunjung yang menggunakan teknologi terahertz, yaitu radiasi rendah yang menghasilkan gambar yang mirip citra termal atau pancaran suhu suatu benda. Tujuan alat kami bangun adalah untuk mengurangi antrian, menyaring pengunjung dengan cepat serta mendeteksi orang-orang yang membawa senjata.

Evine Charging Station

Evine Charging Station merupakan aplikasi yang kami rancang untuk mengontrol dan melakukan pengisian daya motor listrik pada charging station. Evine juga berisi tentang berbagai informasi pendudung seperti informasi lokasi charging station terdekat dan lain sebaginya.

evine

Ingin mengembangkan IoT untuk bisnis anda?

Techarea bisa membantu untuk merealisasikan IoT yang menjadi solusi bisnis Anda.

F.A.Q

Lama pengerjaan IoT yang tengantung pada kerumitan produk atau sistem yang anda butuhkan.

pembuatan Smart-Home dengan keamanan kunci sidik jari, dan pengendalian perkakas rumah (AC, lampu, CCTV) melalui smartphone, smart parking, aplikasi intergrasi perusahan dan lain sebagainya.

Iya, IoT merupakan inovasi yang dibuat untuk mengatasi masalah yang ada pada bisnis Anda, Sehingga IoT dibuat agar mudah digunakan dan data-data yang didapat juga lebih mudah dimanfaatkan.